Pemekaran Kabutan/Kota Baru di Jawa Barat
Calon Kabupaten/Kota baru di Jawa Barat
Pemekaran CALON Kabupaten/Kota di Jawa Barat, mungkin warga Jabar bisa menambahkan atau mengemukakan pendapat mengenai yg sudah disebutkan dibawah?
Jawa Barat sangat cocok untuk dimekarkan karena daerah yg luas, infrastruktur dan sdm siap, jumlah penduduk besar. Daerah pemekaran seperti Bandung Barat dan Pangandaran terbukti maju jika dibandingkan daerah pemekaran di luar jawa. Selain itu, jumlah kabupaten dan kota di Jabar cenderung sedikit dibandingkan Jatim atau Jateng.
Catatan = Ibukota dan jumlah kecamatan masih belum pasti
1. Sukabumi (47 Kecamatan)
Calon daerah =
a. Sukabumi Utara (21 Kecamatan), ibukota = Cibadak
b. Jampang (18 kecamatan), ibukota = Jampang Kulon
2. Cianjur (32 kecamatan)
Calon daerah =
a. Cianjur Selatan (14 kecamatan), ibukota = ?
b. Kota Cipanas (5 kecamatan)
3. Garut (42 kecamatan)
Calon daerah=
a. Garut Selatan (15 kecamatan), ibukota = Mekarmukti
b. Garut Utara (15 kecamatan), ibukota = Limbangan
4. Tasikmalaya (39 kecamatan)
Calon daerah =
a. Tasikmalaya Selatan (10 kecamatan), ibukota = ?
5. Bandung (31 kecamatan)
Calon daerah =
a. Bandung Timur (15 kecamatan), ibukota = ?
6. Majalengka (26 kecamatan)
Calon daerah =
a. Kota Kertajati (5 kecamatan)
7. Indramayu (31 kecamatan)
Calon daerah =
a. Indramayu Barat (10 kecamatan), ibukota = Kroya
8. Cirebon (40 kecamatan)
Calon daerah=
a. Cirebon Timur (17 kecamatan), ibukota = ?
9. Subang (30 kecamatan)
Calon daerah=
a. Subang Utara/Pamanukan (12 kecamatan), ibukota = Pamanukan
10. Karawang (30 kecamatan)
Calon daerah =
a. Karawang Timur (12 kecamatan), ibukota = ?
b. Kota Cikampek (5 kecamatan)
Catatan : Calon Kota Cikampek juga dimasukkan ke wilayah calon Kabupaten Karawang Timur
11. Bogor (40 kecamatan)
Calon daerah =
a. Bogor Timur (7 kecamatan), ibukota = Jonggol
b. Bogor Barat (14 kecamatan), ibukota = Cigudeg
12. Bekasi (23 kecamatan)
Calon daerah =
a. Bekasi Utara (13 kecamatan), ibukota = Tambelang
13. Kota Bekasi (12 kecamatan)
Berencana berubah menjadi Kota Jakarta Tenggara 
Sumber :
Info Otonomi Daerah 2017 - Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia 

0 Response to "Pemekaran Kabutan/Kota Baru di Jawa Barat"
Post a Comment